Menyaksikan Langsung Keindahan Piaynemo Raja Ampat yang Ada Di Pecahan Uang Seratus Ribu

Azhari Setiawan
28 Oct 2021
6059 viewers

Jika anda melihat uang pecahan seratus ribu rupiah, anda pasti akan melihat gambar gugusan pulau-pulau kecil di salah satu sisinya. Ya, gugusan pulau itu adalah Piaynemo yang terletak di Desa Pam, Distrik Waigeo Barat Kepulauan, Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat. Gugusan pulau yang luar biasa indah ini bisa dinikmati dari ketinggian, anda hanya perlu mendaki lewat anak tangga yang sudah disediakan. Tempat yang sangat ikonik ini wajib kalian kunjungi jika kalian sedang melancong ke Raja Ampat, Kamis (28/10/2021).

Tags : papua barat Pesona Indonesia Raja Ampat Wonderful Indonesia Piaynemo

Most viewed photos