Liang Ndara

Azhari Setiawan
2 Jul 2020
2389 viewers

Desa Liang Ndara adalah sebuah desa di Kecamatan Mbeliling, Kabupaten Manggarai Barat, Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur. Jaraknya sekitar 20 kilometer dari kota Labuan Bajo. Liang Ndara adalah satu dari 6 desa yang menjadi program pemerintah untuk dijadikan desa ekowisata. Melihat banyaknya potensi wisata yang ada di Pulau Flores maka dilakukanlah pengembangan dan pembenahan terhadap desa dan tempat wisata.

Tags : Labuan Bajo NTT Nusa Tenggara Timur Pesona Indonesia Wonderful Indonesia

Most viewed photos